Bismilahirrohmanirrohim, dengan memanjatkan syukur kehadirat Ilahi rabbi, pada hari ini Rabo 18 Januari 2023 telah ditandatangani berita acara pengelolaan bersama pocadi antara dinas Kearsipan dan perpustakaan dan DPMPTSP Kabupaten Rembang sekaligus menandakan telah dilaunchingnya layanan pojok baca digital untuk masyarakat Rembang. Sebagaimana amanah Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2007 tentang Perpustakaan bahwa pembangunan perpustakaan bertujuan memberikan […]
